logo web

Dipublikasikan oleh Ridwan Anwar pada on .

PA Muara Tebo Kembali Gelar Sidang Keliling

Muara Tebo | pa-muaratebo.go.id

Senin (23/9/2013) PA Muara Tebo kembali menggelar sidang keliling lanjutan di lokasi Rimbo Bujang.

Dalam sidang keliling yang digelar di Rimbo Bujang, Majelis Hakim yang diketuai Asrori Amin, S.HI menyidangkan delapan buah perkara dan dua diantaranya diputus dalam sidang.

Dalam pelaksanaannya, sidang keliling berjalan dengan baik dan akan dilanjutkan kembali pada minggu mendatang dengan agenda sidang lanjutan.

Dikatakannya, perkara sidang keliling yang masuk ke PA Muara Tebo sampai saat ini memang terus mengalami peningkatan jumlah, hal ini menurut dia cukup menjadi bukti bahwa program sidang keliling yang dilaksanakan benar-benar diapresiasi positif oleh para pencari keadilan. (Ahmad Khumaidi/Jurdilaga PA Muara Tebo-PTA Jambi)

 

 

Hubungi Kami

Gedung Sekretariat MA (Lt. 6-8)

Jl. Jend. Ahmad Yani Kav. 58 ByPass Jakarta Pusat

Telp: 021-29079177
Fax: 021-29079277

Email Redaksi : Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya.
Email Ditjen : Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya.

Lokasi Kantor

 Instagram  Twitter  Facebook

 

Responsive Voice